Rabu, 23 Oktober 2013

Pengertian Singkat Bahasa Pemrograman COBOL

COBOL (Common Business Oriented Language) adalah bahasa pemrograman tingkat tinggi yang beroientasi di dunia bisnis. Cobol merupakan bahasa pemrograman tingkat tinggi (High Level Language) yang artinya bahasa pemrograman yang dimegerti oleh user(Pengguna/Manusia) karena menggunakan bahasa inggris. Cobol memiliki beberapa keunggulan, seperti :
  • Mudah dipahami karena menggunakan bahasa inggris.
  • Program cobol dibuat untuk berorientasi didunia bisnis.
  • Program cobol sifatnya standar dan tidak banyak perbedaan.
  • Struktur programnya jelas.
  • Cobol menyediakan fasilitas listing program.
  • Mudah didokumentasikan dan dikembangkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar